Halaman

Selasa, 02 Oktober 2012

Purification of Nicotianamine from Hayatouri (Sechium edule) and Estimation of Quantitative Determination Method

http://sciencelinks.jp/j-east/article/200510/000020051005A0387825.phpAccession number;05A0387825
Title;Purification of Nicotianamine from Hayatouri (Sechium edule) and Estimation of Quantitative Determination Method
Author; HAYASHI ATSUMI (Tokyo Kasei Univ., Fac. of Home Econ. and Sci.) NAKAYAMA TOMOKO (Tokyo Kasei Univ., Fac. of Home Econ. and Sci.) AOYAGI YASUO (Kagawa Nutrition Univ., JPN) KIMOTO KOICHI (Tokyo Kasei Univ., Fac. of Home Econ. and Sci.)
Journal Title;Journal of the Japanese Society for Food Science and Technology
Journal Code:F0895A
ISSN:1341-027X
VOL.52;NO.4;PAGE.154-159(2005)
Figure&Table&Reference;FIG.4, TBL.1, REF.29
Pub. Country;Japan
Language;Japanese  
Abstract;An angiotensin-converting enzyme (ACE) inhibitor, nicotianamine, was purified from Hayatouri (Sechium edule) by using some ion-exchange column chromatographies. Crystal of nicotianamine (19.8 mg) was finally obtained from 75 kg of Hayatouri. The chemical identification by IR, NMR and MS spectral analysis were carried out, and the data agreed with those of nicotianamine reported by Kristensen et al. The quantitative analytical method of nicotianamine in various resources was established by using the isolated nicotianamine. An ion-pair chromatography of reversed-phase HPLC with 0.1 mol/L SDS elution buffer (pH 2.6) afforded good separation and linearity of calibration curve when o-phthalaldehyde was used for labeled reagent for fluorescence detection. Concentrations of nicotianamine in various vegetables were determined by this method. Nicotianamine concentrations of Hayatouri (Sechium edule), Seri (Oenanthe javanica), Ashitaba (Angelica keiskei), Moroheiya (Corchorus olitorius), Kureson (Nasturtium offcinale), Nigauri (Momordica charantia), Soybean (Glycine max) and Soybean milk were determined to be 0.010.+-.0.0014, 0.012.+-.0.0028, 0.017.+-.0.0028, 0.022.+-.0.0021, 0.037.+-.0.0035, 0.015.+-.0.0021, 0.074.+-.0.0106 and 0.090.+-.0.0106 mg/g, respectively. As we have established the method of nicotianamine quantitative analysis, we are planning and starting the study of absorption of this compound into the blood from the intestine and about the effect on renin-angiotensin system of hypertension. (author abst.)  

The antihypertensive effects of the Jamaican Cho-Cho (Sechium edule).

Source

Department of Basic Medical Sciences, Faculty of Medical Sciences, University of the West Indies, Mona, Kingston, Jamaica.

Abstract

The experiments reported in this study constitute a preliminary investigation into the possible hypotensive effect of the Jamaican Cho-Cho (Sechium edule). Experiments were conducted in a random and blind fashion on two sub species of Sechium edule. Both the pulp and the peel were examined for hypotensive activity. Water-soluble extracts were prepared from these components of the fruit and injected into anaesthetised rats. Various cardiovascular parameters were measured including heart rate, mean arterial pressure (MAP) and several ECG intervals. We report that all extracts tested produced a fall in blood pressure with little change in ECG intervals. Extract B produced the least change in heart rate with a fall in MAP of approximately 23 mmHg. Changes in heart rate with all extracts appeared to be minimal as an ED25 value could only be determined for extract A, and ED10 values could not be evaluated for extracts C and D. The mechanism(s) by which these extracts produce their hypotensive effects could not be determined in these preliminary experiments. However, it appears not to involve direct effects on cardiac tissue. This conclusion is based on the finding that it took a minimum of 10 to 15 seconds for the hypotensive action to manifest post bolus. Future experiments will be aimed at delineating the mechanism(s) involved in decreasing MAP.
PMID:
10786447
[PubMed - indexed for MEDLINE] 
http://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed?term=Sechium%20edule%20and%20hypertension

Chayote (Sechium edule) causing hypokalemia in pregnancy

Abstract

A case of severe hypokalemia in pregnancy is presented. Chayote, a subtropical vegetable with potent diuretic action, is implicated, as the potassium level returned to normal, without recurrence of hypokalemia, once the ingestion was stopped.
PMID:
3777045
[PubMed - indexed for MEDLINE] 
http://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/3777045

[The chayote, Sechium edule Swartz (Cucurbitaceae)].

[Article in Spanish]

Source

Escuela de BiologĂ­a, Universidad de Costa Rica.

Abstract

Sechium edule (chayote) is a cucurbitaceus species. A fast transition from domestic crop to exportation product, made evident the lack of adequate information about the plant and the cultivation techniques. This work summarizes, reinterprets or describes comprehensively several aspects related to the taxonomy, origin, morphology, physiology, ecology and culture of the species.
PMID:
2690200
[PubMed - indexed for MEDLINE] 
http://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/2690200

Cryopreservation of chayote (Sechium edule JACQ. SW.) zygotic embryos and shoot-tips from in vitro plantlets.

Source

Centro de Investigacion en Biotecnologia, Instituto Tecnologico de Costa Rica (ITCR). aabdelnour@itcr.ac.cr

Abstract

This paper presents the development of cryopreservation protocols for zygotic embryos and apices of chayote (Sechium edule Jacq. Sw.), a tropical plant species with recalcitrant seeds. Zygotic embryos of two cultivars, Ccocro negro (CN) and Claudio (Cl) could withstand cryopreservation, with survival percentages of 10 and 30 %, after desiccation to 23 and 19 % moisture content (fresh weight basis), respectively. Apices sampled on in vitro plantlets of cultivars Cl, 13 and JM were successfully cryopreserved using a vitrification technique. Optimal conditions included the culture of mother-plants for 22 days on medium containing 0.3 M sucrose, culture of excised apices on the same medium for 1 day, loading of apices for 20 min with 2M glycerol + 0.4M glycerol, treatment with a series of diluted PVS2 solution (60 % PVS2 followed by 80 % PVS2 solution for 15 min (cultivar Cocoro Blanco [CB]) or 30 min (cultivars CN and Cl) at each concentration), rapid freezing and thawing, washing of shoot-tips with a 1.2 M sucrose solution, followed by recovery on media with progressively decreasing sucrose concentrations until the standard concentration of 0.1 M was reached. The highest survival percentages achieved ranged between 17 and 38 %, depending on the cultivar.
PMID:
12447489
[PubMed - indexed for MEDLINE] 
http://www.ncbi.nlm.nih.gov/pubmed/12447489

Labu Siam Redam Hipertensi

Air perasan labu siam ternyata bermanfaat. Tekanan darah Trisno dan Endang yang semula melonjak bisa kembali ke angka normal. Padahal, hanya lima hari, setiap pagi dan sore, mereka minum air perasan labu itu. 
Trisno (49) dan Endang (43) sama-sama pengidap hipertensi. Tanpa obat, tekanan darah Trisno mencapai 240/130 mmHg, sedangkan Endang 205/120.

Dengan obat antihipertensi generik, tensi pria kelahiran Wonosobo dan wanita asal Purwokerto, Jawa Tengah, ini turun ke angka 160/100 mmHg saja. Meski pengusaha mebel itu sudah berobat ke mana-mana dan berbagai tanaman obat telah dicoba, hasilnya tetap sama.

Pada awal Januari lalu, seorang pelanggan mereka menganjurkan untuk minum perasan air labu siam. Resepnya, satu labu siam segar diparut, lalu diperas dan air perasannya diminum setiap pagi dan sore.

Setelah lima hari, tekanan darah mereka turun menjadi 140/80 mmHg. Hingga kini, keluhan gangguan hipertensi, seperti sakit di belakang leher, sering pusing, dan merasa lemas tak pernah lagi mereka alami. "Dokter hanya memberikan 2 x 1/2 tablet captopril 25 mg per hari untuk menjaga agar tensi kami tidak naik lagi," kata Trisno.

Siapa tak kenal labu siam? Dalam kehidupan sehari-hari, labu siam dikenal sebagai sayuran buah yang menyehatkan. Buahnya bisa dimasak sayur lodeh, oseng-oseng, atau sayur asam. Pucuk batang dan daun mudanya biasa dibuat lalap sebagai teman makan nasi.

Di Meksiko, umbi yang berumur setahun dijadikan makanan lezat setelah direbus. Tak heran, tanaman yang di Jawa Tengah dikenal sebagai labu jipang, manisah (Jawa Timur), waluh siam (Jawa Barat), dan di dunia internasional biasa disebut chayote ini dijadikan cadangan pangan bagi penduduk Meksiko.

Tumbuhan ini ditanam orang di ladang atau di halaman rumah. Tumbuhan bernama Latin Sechium edule reinw ini batangnya menjalar dan melilit sehingga perlu ditanam berdekatan dengan pohon lain atau disediakan punjung-punjung agar batangnya dapat melilit. Tanaman ini asli Amerika Selatan, daunnya berbentuk lekuk tangan, sedangkan buahnya berbentuk genta.

Efek diuretik
Menurut Sudarman Mardisiswojo dalam buku Cabe Puyang Warisan Nenek Moyang, tanaman yang di Manado bernama ketimun jepang ini, buahnya mengandung vitamin A, B, C, niasin, dan sedikit albuminoid. Karena bersifat dingin, jika dimakan terasa sejuk dan dingin di perut.

Dr Setiawan Dalimartha, Ketua II PDPKT (Perhimpunan Dokter Indonesia Pengembang Kesehatan Tradisional Timur), menyebut daging buahnya terdiri dari 90 persen air, 7,5 persen karbohidrat, 1 persen protein, 0,6 persen serat, 0,2 persen abu, dan 0,1 persen lemak. Juga mengandung sekitar 20 mg kalsium, 25 mg fosfor, 100 mg kalium, 0,3 mg zat besi, 2 mg natrium, serta beberapa zat kimia yang berkhasiat obat.

"Buahnya mengandung zat saponin, alkaloid, dan tannin. Daunnya mengandung saponin, flavonoid, dan polifenol," kata Dr Setiawan.

Dalam buku Cabe Puyang Warisan Nenek Moyang, Sudarman hanya menjelaskan bahwa buah tanaman ini baik untuk menyembuhkan gangguan sariawan, panas dalam, serta menurunkan demam pada anak-anak karena mengandung banyak air.

Maksudnya, tidak ada penjelasan kandungan mana yang bisa meredakan darah tinggi.
Dr Setiawan menduga, selain bersifat diuretik (peluruh air seni), kandungan alkoloidnya juga bisa membuka pembuluh darah yang tersumbat. Oleh sebab itulah, labu siam bisa menurunkan darah tinggi.

Seperti diketahui, melalui air seni yang banyak terbuang akibat sifat diuretik dari labu siam, kandungan garam di dalam darah pun ikut berkurang. Berkurangnya kadar garam yang bersifat menyerap atau menahan air ini akan meringankan kerja jantung dalam memompa darah sehingga tekanan darah akan menurun.

Sementara itu, R Broto Sudibyo, Ketua Sentra Pengembangan dan Penerapan Pengobatan Tradisional Yogyakarta, menyarankan pasien dengan gangguan asam urat di Klinik Obat Tradisional RS Bethesda, Yogyakarta, mengonsumsi labu siam. Menurut dia, air labu siam memiliki efek diuretik yang baik sehingga melancarkan buang air kecil. Dengan begitu, kelebihan asam urat bisa segera dikeluarkan dari dalam tubuh.

Selain penderita asam urat, R Broto menjelaskan, penderita kencing manis juga cocok mengonsumsi labu siam yang telah dikukus. Kandungan patinya mengenyangkan sehingga penderita diabetes melitus tak lagi mengonsumsi makanan pokok secara berlebihan.

Namun, R Broto mengingatkan, ramuan labu siam tak cocok diberikan kepada penderita rematik lantaran sifat dinginnya malah memicu munculnya gejala sakit.
Tabloid Gaya Hidup Sehat

Labu siam untuk meredam hipertensi

labu_siam
Air perasan labu siam ternyata bermanfaat untuk menurunkan tekanan darah tinggi atau hipertensi.

Anda pastilah mengenal labu siam? Labu siam, dalam kehidupan sehari-hari biasa dikonsumsi sebagai sayuran. Bisa dimasak sayur lodeh, oseng-oseng, atau sayur asam. Pucuk batang dan daun mudanya juga biasa dibuat lalapan.

Di Meksiko, tanaman yang di Jawa Tengah dikenal sebagai labu jipang, manisah (Jawa Timur), waluh siam (Jawa Barat) dan secara internasional biasa disebut chayote ini dijadikan cadangan pangan. Umbi yang berumur setahun dijadikan makanan lezat setelah direbus.

Efek diuretik

Menurut Sudarman Mardisiswojo dalam buku Cabe Puyang Warisan Nenek Moyang, tanaman yang di Manado bernama ketimun jepang ini, buahnya mengandung vitamin A, B, C, niasin, dan sedikit albuminoid. Karena bersifat dingin, jika dimakan terasa sejuk dan dingin di perut.

Dr Setiawan Dalimartha, Ketua II PDPKT (Perhimpunan Dokter Indonesia Pengembang Kesehatan Tradisional Timur), menyebut daging buahnya terdiri dari 90 persen air, 7,5 persen karbohidrat, 1 persen protein, 0,6 persen serat, 0,2 persen abu, dan 0,1 persen lemak. Juga mengandung sekitar 20 mg kalsium, 25 mg fosfor, 100 mg kalium, 0,3 mg zat besi, 2 mg natrium, serta beberapa zat kimia yang berkhasiat obat.

"Buahnya mengandung zat saponin, alkaloid, dan tannin. Daunnya mengandung saponin, flavonoid, dan polifenol," kata Dr Setiawan.

Dalam buku Cabe Puyang Warisan Nenek Moyang, Sudarman hanya menjelaskan bahwa buah tanaman ini baik untuk menyembuhkan gangguan sariawan, panas dalam, serta menurunkan demam pada anak-anak karena mengandung banyak air.

Maksudnya, tidak ada penjelasan kandungan mana yang bisa meredakan darah tinggi.
Dr Setiawan menduga, selain bersifat diuretik (peluruh air seni), kandungan alkoloidnya juga bisa membuka pembuluh darah yang tersumbat. Oleh sebab itulah, labu siam bisa menurunkan darah tinggi.

Seperti diketahui, melalui air seni yang banyak terbuang akibat sifat diuretik dari labu siam, kandungan garam di dalam darah pun ikut berkurang. Berkurangnya kadar garam yang bersifat menyerap atau menahan air ini akan meringankan kerja jantung dalam memompa darah sehingga tekanan darah akan menurun.

Sementara itu, R Broto Sudibyo, Ketua Sentra Pengembangan dan Penerapan Pengobatan Tradisional Yogyakarta, menyarankan pasien dengan gangguan asam urat di Klinik Obat Tradisional RS Bethesda, Yogyakarta, mengonsumsi labu siam. Menurut dia, air labu siam memiliki efek diuretik yang baik sehingga melancarkan buang air kecil. Dengan begitu, kelebihan asam urat bisa segera dikeluarkan dari dalam tubuh.

Selain penderita asam urat, R Broto menjelaskan, penderita kencing manis juga cocok mengonsumsi labu siam yang telah dikukus. Kandungan patinya mengenyangkan sehingga penderita diabetes melitus tak lagi mengonsumsi makanan pokok secara berlebihan.

Namun, R Broto mengingatkan, ramuan labu siam tak cocok diberikan kepada penderita rematik lantaran sifat dinginnya malah memicu munculnya gejala sakit.